=====SALAM EXTREME!=====
========================

extreme production dengan bangganya mempersembahkan
FUNKOT NEVER DIE! COMPILATION

Kompilasi ini ditujukan bagi para pendengar sejati funkot,
dan para elektronik musician. kita sedikit bereksperimen 
dengan genre yang notabene khas asli indonesia ini. meskipun
genre ini sudah dianggap mainstream, kita membuatnya menjadi lebih extreme.

Musik funkot saat ini sudah dianggap tabu oleh beberapa kalangan.Tapi bagi kami khususnya yang bergerak di bidang
musik elektronik, funkot merupakan sesuatu yang masih menjadi bagian sendi sendi dunia musik elektronik.
Bahkan kemahsyurannya sudah sampai di negri sakura Jepang. 
pada dasarnya funkot itu mempunyai elemen dasar seperti bpm cepat,suara cowbell,
bassline khas musik indonesia ( dangdut ),synth, dsb. 
yang coba kita ramu untuk menjadi sesuatu yang fresh! dengan tetap menggunakan dasar pakem dari funkot itu sendiri.





=======TRACKLIST=========
=========================

1. DJ DOMBL3H - salomostep (JKT/IND )
2. DJ JETBARON - cingcangkeling 2012 (YKM/JPN) 
3. DJ UNYU FT. NIVLA - suka suka (BKS/IND)
4. DJ GENTHO ALAS - hardfunk (CPU/IND)
5. TERBUJUR KAKU - hanya kamu (SBY/IND)
6. DJ KOH MBING -  hard dugem fucka (BTR/IND)
7. DJ C-PIT - sumpah bukan funkot lay (BKS/IND)
8. DJ LUPHYLUVHY - mas mase maleh doyan mainstream (MDR/IND)
9. DJ OGBM - the barbelhead (GRS/IND)
10. FDJ - funkotoke (YK/IND)

=========================
=========================




Akhir kata,selamat menikmati !!

salam extreme!! 

<3


�����